Membuat Icon Tweeter Bird Terbang di Tampilan Blogspot


Widget yg ane cuba kali ini, selain akan menarik perhatian pengunjung untuk menjadi follower anda, widget yang lucu ini bisa memperindah tampilan blog kita, karena burung twitter ini akan terbang kemanapun kamu mengscroll halaman baik ke atas maupun ke bawah...
Pokoknya lucu dan keren abis dech................. :D

Nah jika tertarik untuk membuatnya ikuti langkah - langkah berikut ini :

1. Login ke Blogger
2. Pilih Tata Letak
3. Tambahkan Gadget lalu pilih HTML/Javascript
4. Masukkan kode dibawah ini pada gadget tersebut :



<script type="text/javascript" src="http://imemovaz.googlecode.com/files/tripleflap.js">
    </script>
    <script type="text/javascript">
    var birdSprite="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgXCprB26_CATqVrc1yYPjDOvDiwNAC4_D7jO32VOMYQj9oYT2wKZnqkyfDNLB_IiGh_f2u0F0MdGc-j_bGxkCA4TRFBrVaNCqAIsNScyJsUCNfCVkvZQPJMCut-Sp7UuKADCQ3wRpBKbA8/s1600/birdsprite.png";
    var targetElems=new Array("img","hr","table","td","div","input","textarea","button","select",
"ul","ol","li","h1","h2","h3","h4","p","code","object","a","b","strong","span");
    var twitterAccount = "http://twitter.com/cyber_wirata";var tweetThisText= "What up guys";
    tripleflapInit();
    </script>




5. Kemudian kamu ganti kode berwarna merah ( cyber_wirata ) diatas dengan username twitter kamu.
6. Simpan Gadget lalu Simpan Perubahan dan lihat hasilnya





Jika berhasil, maka kira2 tampilannya akan seperti gambar di atas, yg udah ane pasang pada blog ini.

<.................. GOOD LUCK ..................>


Penulis : Cyber Wirata ~ Sebuah blog yang menyediakan berbagai macam informasi

Artikel Membuat Icon Tweeter Bird Terbang di Tampilan Blogspot ini dipublish oleh Cyber Wirata pada hari Jumat, 01 Juni 2012. Semoga artikel ini dapat bermanfaat.Terimakasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar.sudah ada 0 komentar: di postingan Membuat Icon Tweeter Bird Terbang di Tampilan Blogspot
 

0 komentar:

Posting Komentar

Free Download For U're device